Rabu, 08 Juli 2009

Hidup Penuh Perjuangan

Saat mulai penciptaan manusia, adalah hasil perjuangan. perjuangan beribu sel sperma untuk bisa membuahi ovum. Ketika lahir, seorang bayi juga harus berjuang supaya bisa keluar dari rahim ibunya dengan selamat. Kemudian dia berjuang mempertahankan hidup dengan berupaya menyusu pada sang ibu.
Belajar bergerak, merangkak, berlari dan berbicara adalah perjuangan Bayi untuk menjadi manusia (hayawan natik). Taklif merupakan saat pertama manusia harus berjuang menentukan yang terbaik dalam hidupnya. apakah ia akan memamfaatkan potensi taqwa atau malah mengikuti potensi fujur.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar